Presiden Rusia Putin Deklarasi Resmi Caplok 4 Wilayah Ukraina
Internasional | 1 Oktober 2022, 09:59 WIBMOSKOW, KOMPAS.TV - Presiden Rusia Vladimir Putin telah menandatangani perjanjian untuk mencaplok 4 bagian dari Ukraina ke Rusia
Penandatanganan Perjanjian ini dilakukan sebuah upacara di Aula St. George di Kremlin.
Putin dan para pemimpin yang dilantik Rusia di empat wilayah Ukraina mencantumkan nama mereka pada perjanjian bagi mereka untuk bergabung dengan Rusia
Baca Juga: Putin Caplok 4 Wilayah Ukraina, Joe Biden Langsung Umumkan Sanksi Baru, Sebut Tindakan Rusia Ilegal
Beberapa wilayah yang dicaplok yakni wilayah separatis Donetsk dan Luhansk di Ukraina timur telah didukung oleh Moskow sejak mendeklarasikan kemerdekaan pada 2014, beberapa minggu setelah aneksasi Semenanjung Krimea Ukraina.
Dan 2 Wilayah lagi berada di Kherson selatan dan bagian dari tetangga Zaporizhzhia telah berada di bawah kendali Rusia sejak awal konflik pada Februari.
Video Editor: Lintang
Penulis : Theo-Reza
Sumber : Kompas TV