Apa Langkah Pemerintah Tangani Bencana Abrasi Laut di Minahasa Selatan? Ke Mana Akan Direlokasi?
Vod | 20 Juni 2022, 15:19 WIBMINAHASA SELATAN, KOMPAS.TV - Pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan sedang mempersiapkan lokasi untuk relokasi pengungsi korban abrasi.
Penetapan lokasi relokasi tengah dibahas bersama pemerintah pusat.
Pada video di atas, inilah kondisi terkini di salah satu posko pengungsian korban abrasi Pantai Amurang, Kabupaten Minahasa Selatan.
Sejumlah warga terdampak terpaksa bertahan di posko pengungsian.
Sebanyak 136 keluarga dan 449 jiwa terpaksa mengungsi dampak dari abrasi ini.
Baca Juga: Bencana Abrasi Laut, Pemerintah Kabupaten Minahasa Tetapkan Status Tanggap Darurat selama 14 Hari!
_____
Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https://www.kompas.tv/live.
Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Yuk, subscribe channel YouTube Kompas TV!
Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https://www.kompas.tv.
Penulis : Edwin-Zhan
Sumber : Kompas TV