Reshuffle Ala Jokowi, Sekjen Partai Nasdem: Dibutuhkan Kerjasama Politik
Vod | 16 Juni 2022, 00:25 WIBKOMPAS.TV - Presiden Joko Widodo resmi melakukan perombakan kabinet pada hari ini (15/06).
Hal itu ditandai dengan pelantikan 2 orang menteri, dan 3 orang wakil menteri.
Salah satunya adalah Ketua Umum PAN, Zulkifli Hasan sebagai Menteri Perdagangan, menggantikan M Lutfi.
Baca Juga: Peluncuran Rumah Pemilu 2024, Benarkah Generasi Muda Tertarik pada Politik dan Pemilihan Umum?
Apakah perombakan ini memang untuk kebutuhan pemerintah,atau hanya bagi-bagi posisi untuk parpol pendukung pemerintah?
Kompas TV bersama narasumer Sekjen Partai Nasdem, Johnny G Plate, kemudian Wakil Ketua Umum DPP PAN, Viva Yoga Mauladi, dan Direktur Eksekutif Indikator Politik Indonesia, Burhanuddin Muhtadi akan membahasnya di Sapa Indonesia Malam.
Baca Juga: Duh! Kualitas Udara di Jakarta Tadi Pagi Pukul 10.00 WIB Menjadi yang Terburuk di Dunia, Kok Bisa?
_____
Jangan lewatkan live streaming kompas tv 24 jam nonstop di https://www.kompas.tv/live.
Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di indonesia. yuk, subscribe channel youtube kompas tv!
Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari kompas tv. sahabat kompas tv juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https://www.kompas.tv.
Penulis : Pompe-Sinulingga
Sumber : Kompas TV