Elektabilitas Ganjar Pranowo Melejit, PDIP: Capres Ada di Tangan Megawati
Vod | 15 Juni 2022, 02:13 WIBJAKARTA, KOMPAS.TV - PDI Perjuangan menanggapi meroketnya elektabilitas Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, dalam Survei Charta Politika.
Baca Juga: Puting Beliung Terjang Permukiman di Tanah Datar Sumatera Barat, 34 Rumah Warga Rusak
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menyatakan, partainya tetap menjalankan agenda konsolidasi internal, dan tidak terpengaruh dengan hasil survei Capres 2024 yang mengunggulkan Ganjar Pranowo,
Menurut Hasto, tahapan pemilihan presiden (Pilpres) masih cukup panjang.
Sedangkan soal pencapresan akan ditentukan oleh Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri.
Baca Juga: Cegah Dehidrasi, Area Masjid Nabawi Sediakan Banyak Tempat Pengisian Air Minum untuk Jemaah
_____
Jangan lewatkan live streaming kompas tv 24 jam nonstop di https://www.kompas.tv/live.
Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di indonesia. yuk, subscribe channel youtube kompas tv!
Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari kompas tv. sahabat kompas tv juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https://www.kompas.tv.
Penulis : Pompe-Sinulingga
Sumber : Kompas TV