DPR dan Panglima TNI Gelar Raker, Salah Satunya Bahas Dugaan Korupsi Proyek Satelit Menhan
Vod | 24 Januari 2022, 17:25 WIBJAKARTA, KOMPAS.TV - Komisi I DPR menggelar rapat kerja bersama Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa.
Baca Juga: Anggota Komisi I DPR dari PDIP Bongkar Unsur Di Balik Dipilihnya Jenderal Maruli sebagai Pangkostrad
Salah satu yang menjadi bahasan soal penyelesaian konflik kelompok separatis di Papua dan Papua Barat.
Dalam rapat kerja, Panglima TNI turut didampingi KSAD Jenderal Dudung Abdurahman, KSAU Marsekal Fadjar Prasetyo, dan KSAL Laksamana Yudo Margono.
Baca Juga: Panglima TNI Tanda Tangani Pengangkatan Mayjen TNI Maruli Simanjuntak sebagai Pangkostrad
Selain pembahasan seputar penyelesaian konflik di Papua dan Papua Barat rapat kerja juga membahas seputar dinamika keamanan Laut Cina Selatan, soal dugaan korupsi Menhan terkait pengadaan anggaran satelit, dan mutasi terhadapt ratusan perwira tinggi di TNI.
Penulis : Natasha-Ancely
Sumber : Kompas TV