> >

Apakah Para Pembully Harus Dibela? Berikut Jawaban Nissa Rengganis | ROSI

Rosi | 26 September 2024, 22:15 WIB

JAKARTA, KOMPAS.TV – Perundungan atau bullying menjadi sorotan lantaran banyaknya kasus viral belakangan ini. Tindakan bullying yang hingga saat ini tampak di permukaan, terjadi di tingkat pendidikan tinggi bahkan hingga sekolah dasar.

Sekolah mahal dan bergengsi tidak menjamin tidak adanya perundungan atau bully. Menanggapi peristiwa yang viral akhir-akhir ini karena poerundungan Nissa Rengganis mengatakan salute terhadap korban yang berani menyampaikan hal tersebut di depan DPR.

Serta seharusnya sekolah harusnya menjadi lingkungan yang aman justru malah ada kesan yang ditutupi dalam kasus ini.

“Persoalan kasus bullying di sekolah tidak akan berhenti ketika pihak sekolah seperti lepas tangan dan tidak punya tanggung jawab dalam pengawasan,” tambah Nissa dalam program ROSI (26/9/2024).

Baca Juga: Cerita Seorang Penulis Buku Soal Bullying yang Bisa Diekspresikan Lewat Phantomim | ROSI

Produser: Leiza Sixmansyah

Thumbnail: Noval

#bully #phantomim #bullying

Penulis : Leiza-Sixmansyah

Sumber : Kompas TV


TERBARU