> >

Terminal Cicaheum Terapkan Protokol Covid 19

Berita daerah | 17 Juni 2020, 19:21 WIB

BANDUNG, KOMPAS TV -

Terminal Bus Cicaheum Kota Bandung, Terapkan Protokol Kesehatan Bagi Penumpang, Yang Hendak Pergi Maupun Yang Baru Datang. Pihak Pengelola Terminal Menyediakan Ruang Penyemprotan Disinfektan Dan Menerapkan Pakai Masker Serta Wajib Cuci Tangan Menggunakan Sabun.

Sejak Beroperasi Lagi Pekan Kemarin, Terminal Bus Cicaheum Yang Berada Dijalan Ahmad Yani Kota Bandung, Menerapkan Protokol Kesehatan. Ruang Penyemportan Disinfektan Dan Wajib Cuci Tangan Menggunakan Sabun Disediakan Oleh Pengelola Termina Cicaheum.

Para Penumpang Bus Yang Baru Datang Dan Memasuki Terminal Di Cek Suhu Tubuh Oleh Petugas, Dan Setiap Orang Diwajibkan Menggunakan Masker.

Menurut Kepala Terminal Cicaheum, Bus Yang Beroperasi Sejak Pekan Kemaren Masih Belum Normal, Baru 30 Persen Bus Saja Yang Baru Peroperasi.

Harapannya Bagi Masyarakat Yang Ingin Berpergian Menggunakan Bus, Dapat Mengikuti Protokol Kesehatan Yang Ditetapkan, Dan Memakai Masker, Serta Melakukan Social Distanding Selama Berada Diterminal Cicaheum.

Untuk lebih tahu berita ter-update seputar Jawa Barat, bisa klink link di bawah .

IG : https://www.instagram.com/kompastvjabar/

Youtube : https://www.youtube.com/c/kompastvjawabarat/

Twitter : https://www.twitter.com/kompastv_jabar/

Facebook : https://www.Facebook.com/kompastjabar/

Penulis : KompasTV-Bandung

Sumber : Kompas TV


TERBARU