> >

Ahli Psikologi Forensik Ungkap Kecerdasan Kuat Maruf di Bawah Rata-Rata dan Tak Mudah Disugesti

Berita daerah | 21 Desember 2022, 12:19 WIB

JAKARTA, KOMPAS.TV - Dalam persidangan kasus pembunuhan Brigadir Yosua, 21 Desember, Ahli Psikologi Forensik, Reni Kusumowardhani yang telah memeriksa seluruh saksi dan terdakwa mengungkap, hasil asesmen psikologis terdakwa Kuat Ma'ruf.

Ahli menyebut, kecerdasan Kuat berada di bawah rata-rata, namun Kuat tak mudah disugesti, memiliki tingkat kepatuhan yang tinggi dan tidak didapatkan kepura-puraan.

 

#kuatmaruf #psikologikuatmaruf #kecerdasankuatmaruf

Penulis : Kompastv-Lampung

Sumber : Kompas TV


TERBARU