Curanmor Modus Tawarkan Pekerjaan
Berita daerah | 22 April 2022, 22:26 WIB
PURWAKARTA.KOMPAS.TV, - Inilah rekaman video saat pelaku penipuan pencurian motor di tangkap polisi Sat-Reskrim Polres Purwakarta terlihat pelaku berupaya mengelabui polisi dengan berpura-pura tidak melakukan tindak kejahatan
namun Polisi Unit Jatanras Dan Sat Lantas yang curiga melakukan penggeledahan dan pemeriksaan sejumlah mitir dengan teliti polisi mencocokan satu per satu nomor kendaraan dengan surat kendaraan
hingga akhirnya diketahui ada ketidak cocokan surat dan motor yang disimpan pelaku yang terindikasi hasil kejahatan
modus pelaku yaitu dengan menawarkan masuk kerja ke perusahaan kepada sejumlah pelamar kerja setelah korban yakin pelaku berpura-pura meminjam motor korban dan langsung membawanya kabur
selain menangkap pelaku martani saat ini polisi juga mengamankan tujuh motor hasil kejahatan pelaku
sementara sebanyak 30 motor lain telah di jual martani ke luar jawa
Untuk lebih tahu berita terupdate seputarJawa Barat, bisa klik link di bawah .
IG:https://www.instagram.com/kompastvjabar/
Youtube:https://www.youtube.com/c/kompastvjaw...
Twitter:https://www.twitter.com/kompastv_jabar/
Facebook:https://www.Facebook.com/kompastvjabar/
Penulis : KompasTV-Bandung
Sumber : Kompas TV