> >

Makna Hari Suci Nyepi 1943 Di Tengah Pandemi

Berita daerah | 15 Maret 2021, 14:09 WIB

Gianyar, KOMPASTV - Perayaan hari suci nyepi yang jatuh setahun sekali di peringati oleh umat hindu di bali sebagai tahun baru caka . Di tengah pandemi covid 19 , perayaannya pun harus mengikuti protokol kesehatan yang di tentukan pemerintah .

Dalam perayaan nyepi menurut ida pandita mpu nabe siwa putra dharma daksa dari griya agung lingga acala mengatakan peringatan hari suci nyepi merupkan salah satu peringatan bagaimana kita mulai meningkatkan spiritual yang sejalan dengan ritual ke agamaan . Menurutnya meskipun perayaannya tidak lagi seperti tahun tahun sebelumnya dengan tidak adanya pengarakan ogoh ogoh hingga pemelastian yang ramai ramai melibatkan warga namun pelaksanaannya tetap sesua sastra agama. Sehingga alam mampu beristirahat dan bisa segera pulih kembali.

Dengan peringatan berata penyepian tahun baru caka 1943 di harapkan mampu memberikan vibrasi positif bagi keberlangsungan alam semesta.

#maknanyepi #upacaraagamahindu #maknasucinyepi 

Penulis : KompasTV-Dewata

Sumber : Kompas TV


TERBARU