> >

Melirik Peluang Usaha Bertani Aquaplant

Berita daerah | 14 Desember 2020, 21:56 WIB

KOMPAS TV, BALIKPAPAN – Sejak tiga tahun lalu seorang warga Balikpapan, Kalimantan Timur memilih mulai menekuni bertani tanaman air, atau aquaplant, yang bisa digunakan untuk tanaman penghias akuarium, dan seni aquascape.

Di atas lahan seluas 10 x 15 meter yang ada di seberang rumahnya, Rudi Cahyono menanam berbagai jenis tanaman air. Seperti rotala, ludwigia, montecarlo, hingga hairgrass. Namun hobinya ini justru mendatangkan pundi rupiah bagi keluarga. bahkan pria yang rela berhenti sebagai mekanik di salah satu perusahaan alat berat di balikpapan ini, menjadikan hasil kebunnya sebagai penghasilan utama.

Usahanya membuahkan hasil. Rudi Cahyono saat ini dikenal sebagai salah satu suplier tanaman air di Balikpapan, dan mengirim hasil kebunnya hingga ke luar daerah, termasuk ke pulau papua. Yuk simak video liputannya..

#aquascape#aquaplants#tanamanair

Jangan lewatkan informasi menarik di Kompas TV Balikpapan, yuk subscribe channel youtube Kompas TV Balikpapan. Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi kalau ada video baru.

Media sosial Kompas TV Balikpapan:

instagram: https://www.instagram.com/kompastv.balikpapan/?hl=id

facebook : https://www.facebook.com/kompastvbalikpapan

twiter : https://twitter.com/TvBalikpapan?s=09

Penulis : KompasTV-Balikpapan

Sumber : Kompas TV


TERBARU