Ketua MKMK Jimly Tegaskan Putusan MK Final dan Mengikat: Yang Kita Urus Etik Hakim
Hukum | 7 November 2023, 21:47 WIB"Jadi, kalau nanti ada perubahan lagi UU sebagaimana diajukan oleh mahasiswa itu, itu berlakunya nanti di 2029," tegas Jimly.
Ia kemudian mengajak masyarakat fokus pada pelaksanaan Pemilu 2024.
"Mari kita memusatkan perhatian pada suksesnya pelaksanaan pemilu, partai pesertanya sudah jelas, calon presiden dan calon wakil presiden sudah jelas, yang kita tidak suka tolong jangan dipilih, begitu saja gampangnya," kata Jimly.
Baca Juga: MKMK Jatuhkan Sanksi Teguran Tertulis kepada Arief Hidayat, Dinilai Rendahkan Martabat MK
Penulis : Isnaya Helmi Editor : Edy-A.-Putra
Sumber : Kompas TV