Selamat Tinggal Jakarta, Tahun Depan Upacara Proklamasi Kemerdekaan di IKN, Pembangunan Dikebut
Peristiwa | 18 Agustus 2023, 07:00 WIB
Ia mengatakn, Istana Presiden bakal terdiri dari empat lantai. Istana Presiden itu diperkirakan rampung dibangun pada Juli atau Agustus 2024. Berdasarkan koordinasi dengan Kementerian PUPR, Silvi mengatakan, kawasan 1A di sekitar kawasan sumbu kebangsaan ditargetkan sudah selesai pembangunannya, khususnya untuk jalan dan bangunan penting.
Baca Juga: Jalan Tol dan Jalan Arteri Primer di IKN Didesain Bisa Dipakai sebagai Landasan Pesawat
Kawasan itu ditargetkan beres sebelum upacara 17 Agustus 2024 di IKN. Di sepanjang jalan menuju Istana Presiden, kata Silvi, bakal berdiri rumah tapak menteri, kantor kementerian koordinator, dan juga beberapa pembangunan komersial. Pembangunan itu akan terlihat dari kawasan Istana Presiden sampai area Titik Nol IKN.
Penulis : Iman Firdaus Editor : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV