> >

Berebut Oksigen di Balik Jeruji (3)

Berkas kompas | 19 Februari 2019, 13:50 WIB

Kasus narkotika jadi kasus terbanyak yang ditemui di dalam penjara. Selain bandar dan pengedar, pengguna jadi penghuni terbanyak. Tak hanya soal  narkotika, over kapasitas rutan dan lapas juga ditengarai akibat pemberian hukum pidana penjara bagi kasus tindak pidana ringan.

Tanpa proses mediasi kasus pidana ringan banyak yang berakhir di meja hijau. Hukum dibuat untuk mengatur tatanan sosial demi mewujudkan keadilan, tanpa membuat hukum menjadi tumpul. Pemenjaraan fisik sebagai sanksi tindak pidana, seharusnya jadi jalan terakhir.

Penerapan alternatif pemidanaan dinanti agar program pemasyrakatan di lapas maupun rutan, bisa  tepat sasaran tanpa kelebihan kapasitas penghuni

Penulis : edika ipelona Editor :

Sumber : Kompas TV


TERBARU