> >

Panglima TNI Bakal Kunjungi Papua dan Natuna usai Sertijab KSAL, Ini Tujuannya

Sosial | 29 Desember 2022, 00:35 WIB
Panglima TNI Laksamana Yudo Margono dan KSAL Muhammad Ali. Panglima TNI Laksamana Yudo Margono berencana mengunjungi Natuna untuk mengecek secara fisik, mendata kebutuhannya serta strategi yang harus dilaksanakan. (Sumber: Tangkapan layar Youtube Sekretariat Presiden.)

Baca Juga: Presiden Jokowi Resmi Lantik Laksdya Muhammad Ali jadi KSAL Pengganti Laksamana Yudo Margono

Meski mengaku sedikit banyak mengetahui soal Papua dan Natuna, namun menurut Yudo, akan lebih baik bila dirinya langsung terjun ke daerah tersebut.

"Daerah di Papua ya operasi untuk teritorial, bukan operasi tempur tapi operasi teritorial yang menyangkut infonya, dengan minimnya guru maupun minimnya tenaga kesehatan," kata Yudo.

 

 

Penulis : Kurniawan Eka Mulyana Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Tribunnews.com


TERBARU