Jaringan Komunikasi di Palu Telah Beroperasi 30%
Berita kompas tv | 7 Oktober 2018, 06:55 WIBMenteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara menyatakan saat ini pasokan listrik untuk menara pemancar komunikasi terus diupayakan.
Selain dari pasokan listrik PLN, sejumlah menara pemancar menggunakan mesin genset.
7 hari pasca-gempa, jaringan komunikasi di Palu telah beroperasi 30 persen.
Penulis : Desy Hartini Editor : I-Wayan-Gede-Astaphala
Sumber : Kompas TV