> >

Komnas HAM: Tujuh Ajudan Ferdy Sambo Pilar Utama Konstruksi Peristwa Tewasnya Brigadir Yoshua

Peristiwa | 26 Juli 2022, 13:02 WIB
Komisioner Pemantauan atau Penyelidikan 2020 – 2022 Choirul Anam (Sumber: Tangkapan layar YouTube Kompas TV)

Komnas HAM, disebutkan Choirul ingin mengonfirmasi berbagai macam informasi yang beredar di publik. Salah satunya adalah terkait tembak -menembak antara Bharada Eliezer dan Brigadir Yoshua.

Baca Juga: Petrus Selentinus Sebut Publik Sudah Hakimi Irjen Ferdy Sambo, Padahal Polri Masih Mengusut Kasusnya

Kuasa hukum keluarga Brigadir J, Kamaruddin Simanjuntak, mengaku telah mengetahui orang yang mengancam akan membunuh Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J.

Ia mengungkapkan orang yang mengancam akan membunuh Birgadir J adalah sesama ajudan Kadiv Propam Polri nonaktif Irjen Ferdy Sambo.

Pelaku pengancaman tersebut, kata Kamaruddin, ada dalam foto bersama yang juga ada Irjen Ferdy Sambo di dalamnya. Namun, ia memastikan orang tersebut bukanlah Bharada E.

"Orang yang mengancam ini saya sudah kantongi namanya," kata Kamaruddin saat dihubungi pada Senin (25/7/2022), seperti dikutip dari Tribunnews.com.

Penulis : Vidi Batlolone Editor : Purwanto

Sumber : Kompas TV/Tribunnews


TERBARU