Survei Litbang Kompas, Masyarakat Semakin Tak Puas Terhadap Kinerja Pemerintah
Berita utama | 20 Juni 2022, 09:32 WIBMoeldoko menyebut efek situasi global tersebbut bukan hanya dialami Indonesia, namun juga oleh semua banyak negara lain.
Baca Juga: Survei CSIS: 70 Persen Responden Ahli Skeptis soal Pembangunan IKN
Karena itu, kata Moeldoko, pemerintah masih fokus untuk mencari ke-seimbangan akibat perkembangan geopolitik global, diantaranya dengan mencari solusi atas problem pangan danenergi yang harganya terusmelambung.
Deputi IV KepalaStaf Kepresidenan Juri Ardiantoro juga mengatakan sejumlajh negara lain mengalami resesi. Dia mengelak jika penurunan angka kepuasan publikdianggap sebagai kegagalanpemerintah.
.”Situasi saat ini yang tecer-min dari hasil survei itu justruharus dinilai sebagai langkahdan keberhasilan pemerintahmengendalikan situasi. Di mana berbagai kesulitan menghimpit dunia, Indonesia masih bisa survive,”tuturnya.
Penulis : Vidi Batlolone Editor : Purwanto
Sumber : Kompas TV