Golkar, PPP dan PAN Menyatakan Resmi Berkoalisi, Begini Tanggapan Politikus Gerindra
Politik | 17 Mei 2022, 11:49 WIBBaca Juga: Partai Golkar, PAN dan PPP Sepakat Bentuk Koalisi, Suharso : Koalisi Cegah Politik Identitas
Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI itu menyebut, tujuan dari terbentuknya koalisi itu untuk mengakhiri polarisasi masyarakat yang masih ada setelah 2 kali Pilpres, yakni Pilpres 2014 dan 2019.
"Tiga partai yang berkumpul sepakat bahwa dalam Pemilu 2024 nanti kita tidak boleh terjebak pada hal yang sama sebelumnya, yakni pembelahan sosial, polarisasi yang tidak kunjung sembuh meskipun pemilu sudah usai," ujarnya.
Penulis : Fadel Prayoga Editor : Purwanto
Sumber : Kompas TV