> >

Strategi Tepat Mengatur Keuangan untuk Freelancer

Kompas bisnis | 2 Maret 2018, 11:15 WIB

Namun di sisi lain jenis pekerjaan ini memiliki beberapa konsekuensi.

Salah satunya seorang pekerja lepas "harus" mempunyai perencanaan keuangan matang karena ia tidak menerima pendapatan tetap setiap bulannya.

Perencana keuangan dari ZAP Finance Prita Ghozie telah hadir di sini untuk memberikan siasat mengatur keuangan bagi seorang "freelancer".

Penulis : Imanuel-Gilang-Krisjanuar

Sumber : Kompas TV


TERBARU