Adaptasi Pendidikan di Tengah Pandemi, Ini Realokasi Anggaran Kemdikbud dalam Setahun!
Berita kompas tv | 25 Oktober 2020, 09:09 WIBJAKARTA, KOMPAS.TV - Dunia pendidikan dan kebudayaan menghadapi tantangan, akibat pandemi covid-19.
Penerapan protokol kesehatan membuat perubahan model pengajaran tatap muka, menjadi pendidikan jarak jauh.
Keterbatasan infrastruktur dan teknologi, modul pengajaran, hingga anggaran, menjadi tantangan dunia pendidikan Tanah Air.
Baca Juga: Polemik Klaster Pendidikan dalam UU Cipta Kerja
Dalam sebuah pertemuan virtual, Humas Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan menyebut, selama pandemi Covid-19 di Indonesia, sektor pendidikan dan kebudayaan, wajib beradaptasi dengan protokol kesehatan, pencegahan Covid-19.
Baca Juga: Ikatan Keluarga Alumni Bantu Tingkatkan Kualitas Pendidikan
Selain realokasi anggaran, dalam satu tahun ini, Kemdikbud juga membantu penguatan sekolah dalam menghadapi pandemi.
Salah satunya dengan penempatan dana bantuan operasional sekolah untuk kegiatan belajar mengajar jarak jauh.
Baca Juga: Siswa SMA Bunuh Diri Akibat Depresi, Dinas Pendidikan Duga Ada Faktor Lain
Penulis : Aleksandra-Nugroho
Sumber : Kompas TV