> >

Waspada di DKI Klaster Perkantoran Masuk Peringkat Ketiga Penyumbang Kasus Baru Covid-19

Update corona | 2 September 2020, 19:02 WIB
Ilustrasi Perkantoran di Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta. (Sumber: KOMPAS.com/GARRY LOTULUNG)

Berikut ini analisis data asal penyumbang kasus Covid-19 di DKI Jakarta selama masa pemantauan 4 Juni hingga 24 Agustus 2020:

1. Pasien RS: 16.918 kasus (62,09 persen)

2. Pasien komunitas: 11.141 kasus (40,98 persen)

3. Perkantoran: 2.307 kasus (8,47 persen)

4. ABK/PMI: 1.330 kasus (4,58 persen)

5. Pasar 622 kasus: (2,28 persen)

6. Pegawai RS: 428 kasus (1,57 persen)

7. Pegawai Puskesmas: 193 kasus (0,71 persen)

8. Kegiatan keagamaan: 149 kasus (0,55 persen)

9. Asrama: 68 kasus (0.25 persen)

10. Rutan: 54 kasus (0.20 persen)

11. Panti: 45 kasus (0.17 persen)

Penulis : Johannes-Mangihot

Sumber : Kompas TV


TERBARU