Toko Jamu Ini Sudah Ada Sejak Tahun 1800-an
Cerita indonesia | 30 Maret 2019, 15:20 WIBAroma tanaman herbal langsung tercium saat memasuki toko ini, namanya Toko Jamu Babah Kuya di Jalan Pasar Barat, Bandung.
Toko ini sudah berusia 2 abad atau sejak tahun 1800-an. Saat ini dikelola oleh generasi kelima Babah Kuya.
Toko jamu ini masih banyak diminati, termasuk dari luar kota. Bahan jamu selain dari Indonesia, juga dari Tiongkok dan India. Kualitas bahan yang baik,membuat pelanggan enggan berpaling.
#TokoJamuBabahKuya #Bandung #JamuTradisional
Penulis : Imanuel Gilang Krisjanuar Editor : Sadryna-Evanalia
Sumber : Kompas TV