> >

Sekitar 2.000 Pinguin Ditemukan Mati di Pesisir Uruguay, Petugas Selidiki Sebabnya

Kompas dunia | 23 Juli 2023, 02:05 WIB
Sekitar 2.000 pinguin ditemukan mati di pesisir timur Uruguay dalam 10 hari terakhir, dan penyebabnya masih menjadi misteri, walau tidak tampak disebabkan oleh influenza burung, demikian disampaikan oleh pihak berwenang Uruguay, Sabtu (22/7/2024). (Sumber: Radio France International)

Selain pinguin, Tesore juga mengatakan bahwa ia baru-baru ini menemukan burung-burung petrel, albatros, burung camar, penyu laut, dan singa laut mati di pantai Maldonado, sebuah departemen di sebelah timur ibu kota Montevideo.

 

Penulis : Edwin Shri Bimo Editor : Hariyanto-Kurniawan

Sumber : Straits Times


TERBARU