> >

Jokowi dan Zelenskyy Berbincang di Meja Bundar, Akankah Perdamaian Rusia-Ukraina Tercapai?

Krisis rusia ukraina | 29 Juni 2022, 22:32 WIB
Presiden Joko Widodo berbicara secara tatap muka dengan Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy di ruangan dengan meja bundar kecil di Istana Maryinsky, Kiev, Rabu (29/6/2022). (Sumber: Laily Rachev/Biro Pers Sekretariat Presiden)

Sementara itu, Jokowi serta Ibu Negara Iriana meninjau dampak perang di Irpin, pinggiran Kiev terlebih dulu. Jokowi dan Iriana juga mengunjungi sebuah rumah sakit di Kiev untuk menyerahkan bantuan obat-obatan.

"Di dalam kunjungan ke Irpin, Bapak Presiden dan Ibu Negara didampingi atau diterima oleh Wali Kota Irpin dan dijelaskan mengenai kondisi Kota Irpin, di mana sekitar lebih dari 70 persen bangunan yang ada terdampak karena perang. Namun demikian, 40 persen dari penduduk Irpin dikatakan sudah kembali ke Kota Irpin," kata Retno.

Baca Juga: Terkuak! Ini yang Bakal Dibahas Jokowi-Putin di Rusia 30 Juni 2022


 

Penulis : Ikhsan Abdul Hakim Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Kompas TV


TERBARU