> >

Presiden Komisi Eropa Tolak Boikot G20: Terlalu Penting, Biarkan Putin Hadir

Krisis rusia ukraina | 27 Juni 2022, 13:37 WIB
Presiden Komisi Eropa Ursula von der Leyen (kiri) berbicara dengan Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden saat menghadiri sesi foto resmi KTT G7 di Kastil Elmau, Kruen, negara bagian Bayern, Jerman, Minggu (26/6/2022). Von der Leyen menentang wacana boikot Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 terkait kehadiran Presiden Rusia Vladimir Putin. (Sumber: Matthias Schrader/Associated Press)

Akan tetapi, Presiden Jokowi memutuskan untuk tetap mengundang Vladimir Putin dan delegasi Rusia ke dalam forum. Putin sendiri disebut “ingin” menghadiri KTT tersebut.

Jokowi juga mengundang secara khusus Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy ke KTT G20 di Bali mendatang.

Belum diketahui apakah Putin dan Zelenskyy akan melawat secara langsung ke Bali atau hadir secara virtual.

Baca Juga: Jokowi Hadiri Forum G7, Berikut Rincian Agendanya Hari Ini


 

Penulis : Ikhsan Abdul Hakim Editor : Purwanto

Sumber : TASS


TERBARU