> >

Rusia Sesumbar Gunakan Senjata Laser di Ukraina, Pentagon: Tak Ada Buktinya

Krisis rusia ukraina | 21 Mei 2022, 09:53 WIB
Ilustrasi tentara Rusia. Rusia dilaporkan akan menggunakan senjata laser di Ukraina, namun ditertawakan Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky. (Sumber: AP Photo)

Baca Juga: Waduh, Vladimir Putin Diduga Terancam Kudeta karena Kegagalan di Ukraina

Namun, Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky saat itu menertawakan pernyataan Borisov.

Zelensky mengaku tak percaya dengan pernyataan tersebut, dan menegaskannya sebagai bukti kegagalan misi Rusia di Ukraina.

“Sangat jelas itu menunjukkan mereka tak memiliki kesempatan di perang, dan semakin banyak propaganda tentang senjata luar biasa yang akan sangat kuat untuk memastikan titik balik,” tutur Zelensky.

“Kita bisa melihat pada bulan ketiga dari perang berskala penuh, Rusia mencoba menemukan ‘senjata ajaibnya’. Itu jelas menunjukkan kegagalan sepenuhnya dari misi mereka,” tambahnya.

Penulis : Haryo Jati Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Sky News


TERBARU