> >

Varian Omicron Mulai Menyebar, WHO Ingatkan Dunia untuk Tak Panik

Kompas dunia | 4 Desember 2021, 08:34 WIB
Logo Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) yang berada di markas besar WHO di Jenewa, Swiss. (Sumber: Associated Press)

Baca Juga: Peringatan Ilmuwan Afrika Selatan: Penyintas Covid-19 Bisa Terinfeksi Varian Omicron

Direktur Gawat Darurat WHO Mike Ryan mengatakan, dunia saat ini memiliki vaksin dengan efektivitas tinggi melawan Covid-19.

Ia menegaskan focus saat ini adalah mendistribusikan mereka lebih luas lagi.

Varian Omicron dilaporkan pertama kali di Afrika Selatan pada pekan lalu.

Sejak itu, sejumlah negara di dunia mengumumkan pelarangan perjalanan masuk dari sejumlah negara Afrika bagian selatan,

Penulis : Haryo Jati Editor : Gading-Persada

Sumber : BBC


TERBARU