> >

China Keluarkan Alipay dari Ant Group, Mau Bikin Perusahaan Pinjol Baru

Kompas dunia | 13 September 2021, 12:44 WIB
Perusahaan pembayaran online, Alipay. (Sumber: Channel News Asia)

Regulator anti monopoli China menyatakan, Alibaba harus melepaskan diri dari Jack Ma jika tidak ingin menanggung konsekuensi tambahan.

Pemerintah China memang tengah fokus untuk mengatur persaingan usaha yang antimonopoli. Dampaknya juga dirasakan oleh perusahaan raksasa China lainnya, seperti Tencent Holdings Ltd, Baidu Inc, ByteDance Ltd dan Didi Chuxing.

Mereka dihukum karena melakukan aksi korporasi berupa investasi dan akuisisi, tanpa seizin regulator.

Penulis : Dina Karina Editor : Desy-Afrianti

Sumber :


TERBARU