> >

Menghatamkan Al-Qur'an di Bulan Ramadan Dianjurkan, Tapi yang Terpenting Memahami dan Menghayatinya

Amalan | 15 April 2021, 13:11 WIB
Menurut jumhur ulama, orang yang hadats -termasuk wanita haid atau orang junub- boleh menyentuh kitab tafsir, membawanya, atau mempelajarinya. Meskipun di sana terdapat ayat-ayat Al-Quran. Mereka mengatakan, karena sasaran kitab tafsir adalah makna Al-Quran, bukan untuk membaca Al-Quran. Sehingga tidak berlaku aturan Al-Quran. (Sumber: Agung Pribadi)

Sebagaimana diketahui, bulan puasa juga disebut dengan bulan Al-Qura'an. Karena bertepatan dengan bulan ini Al-Quran diturunkan sebagai petunjuk umat manusia.

"Bulan Ramadan adalah (bulan) yang di dalamnya diturunkan Al-Qur'an, sebagai petunjuk bagi manusia dan penjelasan-penjelasan mengenai petunjuk itu dan pembeda (antara yang benar dan yang batil)." Ayat ini disebutkan dalam Surah Al-Baqarah (2) ayat 185.

Oleh Karennya, menghatakan Al-Qur'an di bulan Ramadan menjadi sangat sepesial.

 

Penulis : Hedi Basri Editor : Purwanto

Sumber : Kompas TV


TERBARU