Kompas TV advertorial

Presiden Jokowi Optimis Bendungan Lau Simeme Bisa Kurangi Banjir di Medan

Kompas.tv - 16 Oktober 2024, 19:20 WIB
Penulis : Yuilyana

JAKARTA, KOMPASTV - Presiden Joko Widodo meresmikan Bendungan Lau Simeme yang berlokasi di Kecamatan Sibiru-biru, Deli Serdang, Sumatra Utara.

Ia optimis ke depan, bendungan dapat berpotensi mereduksi banjir di beberapa daerah.

"Bendungan ini bisa mengurangi, bisa mereduksi banjir di Kota Medan, di Deliserdang," kata Jokowi saat meresmikan Bendungan Lau Simeme, Rabu (16/10/2024).

Lau Simeme memiliki luas area genangan 125,84 hektare dapat menampung air sebanyak 21 juta meter kubik.

Presiden sampaikan pembangunan bendungan sejak 2017 dengan menggunakan anggaran dari APBN hampir Rp1,7 triliun.

Video Editor: Shafa

#jokowi #banjirmedan #bendunganlausimeme

Baca Juga: Cak Imin Gabung Kabinet Prabowo-Gibran, PKB: Kami Ingin Aktif Memecahkan Persoalan Ekonomi

 

 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x